kdevie58
Islam secara istilah adalah "ketundukan seorang hamba kepada wahyu ilahi yang diturunkan kepada para nabi dan rasul khususnya Muhammad SAW guna dijadikan pedoman hidup dan juga sebagai hukum /aturan Allah SWT yang dapat membimbing umat manusia ke jalan yang lurus, menuju ke arah kebahagiaan dunia dan akhirat."