Jelaskan apa itu MAJAS TAUTOLOGI dan beri contohnya 3
iqbalfajrian
Majas tautologi itu sebagai gaya bahasa yang menggunakan pengulangan kata atau menggunakan kata yang memiliki makna serupa untuk memberikan penegasan lebih. 1. Memang kuakui aku menyukai, aku memang mencintai 2. Aku tak sabar ingin segera bertemu dan berjumpa denganmu 3. Aku hanya bisa diam dan membisu didepan kelas saat mereka menertawakanku.
4 votes Thanks 8
Patience
Majas Tautologi adalah majas penegasan ulang. Biar kamu lebih ngerti, gue pake bahasa sehari-hari aja ya...
Jadi, maksudnya itu, majas ini menegaskan kalimat petama.
Contohnya gini =
Aku sering melihatmu, menatapmu, dan memandangimu dari kejauhan sana.
Liat tuh, melihat, menatap, memandangi maknanya sama. Cuma dibuat seperti itu untuk menegaskannya saja.
1. Memang kuakui aku menyukai, aku memang mencintai
2. Aku tak sabar ingin segera bertemu dan berjumpa denganmu
3. Aku hanya bisa diam dan membisu didepan kelas saat mereka menertawakanku.
Jadi, maksudnya itu, majas ini menegaskan kalimat petama.
Contohnya gini =
Aku sering melihatmu, menatapmu, dan memandangimu dari kejauhan sana.
Liat tuh, melihat, menatap, memandangi maknanya sama. Cuma dibuat seperti itu untuk menegaskannya saja.