Jelaskan 3 macam jenis teknik dasar dalam bola voli yang kamu ketahui
nandaviandika
Untuk tehnik dasar sebenarnya ada 4: servis : pukulan bola pada awal pertandingan/ pukulan bola pertama. ada dua macam yaitu servis atas dan servis bawah servis atas dibagi jadi 3 yaitu top spin( atas), side spin(samping), floating ( mengambang) passing: mengoper bola. ada dua macam. passing atas dan bawah smash/spike : pukulan keras yang dilakukan diatas net kearah lapangan lawan blocking : memblok/ menghadang bola yang datang dari lawan
servis : pukulan bola pada awal pertandingan/ pukulan bola pertama. ada dua macam yaitu servis atas dan servis bawah
servis atas dibagi jadi 3 yaitu top spin( atas), side spin(samping), floating ( mengambang)
passing: mengoper bola. ada dua macam. passing atas dan bawah
smash/spike : pukulan keras yang dilakukan diatas net kearah lapangan lawan
blocking : memblok/ menghadang bola yang datang dari lawan