Jawab yang di bulatin yah *pake cara *dan penjelasan
syahlanagam
A. x merupakan anggota dari {x}, adalah pernyataan yang benar. b. {x} merupakan himpunan bagian dari {x}, adalah pernyataan yang benar. c. {x} merupakan anggota dari {{x}}, adalah pernyataan yang benar. d. Ø merupakan anggota dari {x}, adalah pernyataan yang salah. {x} hanya memiliki satu anggota yaitu x. e. x merupakan anggota dari {{x}}, adalah pernyataan yang salah. {{x}} merupakan himpunan yang beranggotakan himpunan. X bukan suatu himpunan. f. Ø merupakan himpunan bagian dari {x}, adalah pernyataan yang benar. Himpunan kosong merupakan himpunan bagian dari semua himpunan. g. {x} merupakan anggota dari {x}, adalah pernyataan yang salah. Anggota {x} adalah x. h. {x} merupakan himpunan bagian dari {{x}}, adalah pernyataan yang salah. {x} merupakan anggota dari {{x}}, bukan himpunan bagian dari x. Himpunan bagian dari {{x}} adalah {{x}} dan { }.
b. {x} merupakan himpunan bagian dari {x}, adalah pernyataan yang benar.
c. {x} merupakan anggota dari {{x}}, adalah pernyataan yang benar.
d. Ø merupakan anggota dari {x}, adalah pernyataan yang salah. {x} hanya memiliki satu anggota yaitu x.
e. x merupakan anggota dari {{x}}, adalah pernyataan yang salah. {{x}} merupakan himpunan yang beranggotakan himpunan. X bukan suatu himpunan.
f. Ø merupakan himpunan bagian dari {x}, adalah pernyataan yang benar. Himpunan kosong merupakan himpunan bagian dari semua himpunan.
g. {x} merupakan anggota dari {x}, adalah pernyataan yang salah. Anggota {x} adalah x.
h. {x} merupakan himpunan bagian dari {{x}}, adalah pernyataan yang salah. {x} merupakan anggota dari {{x}}, bukan himpunan bagian dari x. Himpunan bagian dari {{x}} adalah {{x}} dan { }.