IOwl
1.Ideologi adalah kumpulan dasar gagasan,keyakinan serta kepercayaan yang dapat memberikan arah dan tujuan yang akan dicapai suatu negara 2.Makna yang terkandung dalam aline keempat UUD 1945 merupakan tujuan dan cita-cita bangsa Indonesia yang ingin dicapai dan sudah tertera pada pembukaan UUD 1945 3.Pandangan hidup adalah pendapat yang dijadikan pegangan,pedoman, dimasyarakat dunia 4.Sila pertama itu maksudnya menunjukan bangsa Indonesia wajib memiliki Tuhan apapun keyakinan agama masing-masing yang dianut Sila kedua itu maksudnya menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia sebagai makhluk yang beradap Sila ketiga itu maksudnya mempunyai makna manusia sebagai makhluk sosial wajib mengutamakan persatuan Indonesia Sila keempat itu maksudnya negara Indonesia ada karena rakyat maka rakyat berhak mengatur jalannya negeri Sila kelima maksudnya harus mengutamakan keadilan yang berkeadilan sosial bagi rakyat Indonesia tanpa pandang Yang artinya sila pertama mencakup sila kedua,ketiga,keempat,dan kelima.Sila kedua mendasari sila kesatu,ketiga,keempat,dan kelima.Sila ketiga mendasari sila kesatu,kedua,keempat,kelima.Sila keempat mendasari sila kesatu,kedua,ketiga,kelima.Sila kelima mendasari sila kesatu,kedua,ketiga,keempat.Kelima sila itu tidak bisa dilakukan dengan cara dipisah karena semua sila itu selalu berkaitan dan sudah keputusan yang final dan ditetapkan oleh negara sebagai dasar negara 5.-Keluarga:Bermusyawarah bersama keluarga mencari solusi terbaik untuk menghadapi masalah -Sekolah:Mengikuti upacara bendera dengan hikmat dan tertib -Masyarakat:Menolong tetangga yang sedang terkena musibah misalnya kebakaran rumah,mempunyai sikap sopan santun terhadap tetangga -Negara:Taat peraturan lalu lintas,tidak bemusuhan antar umat beragama,ikut menjaga keamanan dan ketertiban negara,ikut serta bela negara
2.Makna yang terkandung dalam aline keempat UUD 1945 merupakan tujuan dan cita-cita bangsa Indonesia yang ingin dicapai dan sudah tertera pada pembukaan UUD 1945
3.Pandangan hidup adalah pendapat yang dijadikan pegangan,pedoman, dimasyarakat dunia
4.Sila pertama itu maksudnya menunjukan bangsa Indonesia wajib memiliki Tuhan apapun keyakinan agama masing-masing yang dianut
Sila kedua itu maksudnya menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia sebagai makhluk yang beradap
Sila ketiga itu maksudnya mempunyai makna manusia sebagai makhluk sosial wajib mengutamakan persatuan Indonesia
Sila keempat itu maksudnya negara Indonesia ada karena rakyat maka rakyat berhak mengatur jalannya negeri
Sila kelima maksudnya harus mengutamakan keadilan yang berkeadilan sosial bagi rakyat Indonesia tanpa pandang
Yang artinya sila pertama mencakup sila kedua,ketiga,keempat,dan kelima.Sila kedua mendasari sila kesatu,ketiga,keempat,dan kelima.Sila ketiga mendasari sila kesatu,kedua,keempat,kelima.Sila keempat mendasari sila kesatu,kedua,ketiga,kelima.Sila kelima mendasari sila kesatu,kedua,ketiga,keempat.Kelima sila itu tidak bisa dilakukan dengan cara dipisah karena semua sila itu selalu berkaitan dan sudah keputusan yang final dan ditetapkan oleh negara sebagai dasar negara
5.-Keluarga:Bermusyawarah bersama keluarga mencari solusi terbaik untuk menghadapi masalah
-Sekolah:Mengikuti upacara bendera dengan hikmat dan tertib
-Masyarakat:Menolong tetangga yang sedang terkena musibah misalnya kebakaran rumah,mempunyai sikap sopan santun terhadap tetangga
-Negara:Taat peraturan lalu lintas,tidak bemusuhan antar umat beragama,ikut menjaga keamanan dan ketertiban negara,ikut serta bela negara
semoga membantu ya