1. Selisih dua bilangan adalah 20 dan dua kali bilangan pertama ditambah tiga kali bilangan kedua adalah 100. Tentukan nilai kedua bilangan itu! 2. Perbandingan berat badan seorang ayah dan anaknya 5 : 3. Badan ayah 20 kg lebih berat dari badan anaknya. Hitunglah masing-masing berat badan ayah dan anak! 3. Dua jenis mesin pembuat sekrup dioperasikan bergantian selama 18 jam,menghasilkan 600 sekrup. Kapasitas produksi mesin pertama 30 sekrup/jam dan mesin kedua adalah 40 sekrup/jam. Berapa sekrup yang dihasilkan masing-masing mesin?
2x + 3y = 100 (x1) 2x + 3y = 100 -
- 5y = - 60
y = 12
x - 12 = 20
x = 32
2.
3x = 5y
x = y (1)
x = y + 20 (2)
y + 20 = y
20 =
20 x = y
30 = y
x = y + 20
x = 30 + 20
x = 50