Dalam suatu gerak jalan, seorang peserta berjalan dengan kecepatan 6 km/jam agar ke garis finish dalam waktu 5 jam. setelah 2 jam berjalan, ia berhenti selama 30 menit karena mengalami kejang otot. agar ia sampai di garis finish sesuai rencana semula, berapakah kecepatan yang di perlukan?
kautsarmus
(5-2) jam = 6km/jam --------------------------------- (5-2-½) jam = X km/jam
kalikan lurus
X = (5-2)/(5-2-½) × 6 X = 3/2,5 × 6 X = 7,2 km/jam
Jadi untuk nencapai garis finish sesuai rencana kecepatan yg diperlukan adalah 7,2 km/jam
---------------------------------
(5-2-½) jam = X km/jam
kalikan lurus
X = (5-2)/(5-2-½) × 6
X = 3/2,5 × 6
X = 7,2 km/jam
Jadi untuk nencapai garis finish sesuai rencana kecepatan yg diperlukan adalah 7,2 km/jam