RoyMazda
1. Bitmap adalah gambar yang terdiri atas sekumpulan titik-titik pixel yang berdiri sendiridan memiliki warna sendiri dari unsur garis kurva. 2. Background adalah latar belakang suatu objek 3. Canvas adalah media atau alas tempat menggambar dalam progam grafis. 4. Convert adalah menukar atau mengubah dari bentuk satu ke bentuk yang lain. 5. Crop adalah memotong gambar sesuai kebutuhan. 6. Desain adalah kerangka bentuk; rancangan. 7. Display adalah hardware yang menyajikan hasil keluaran komputer dalam bentuk visual. 8. Import adalah mengambil file atau objek dari progam satu ke progam lain yang formatnya berbeda Grayscale adalah suatu istilah untuk menyebutkan satu citra yang memiliki warna abu-abu, hitam, dan putih. 9. Ggrid adalah garis bantu dalam form yang berfungsi sebagai pemandu dalam mengatur posisi dan ukuran. 10. Group adalah pembangunan beberapa objek menjadi sebuah grup yang dapat di modifikasi secara bersamaan. 11. Guidelines adalah garis bantu pada ruler yang digunakan untuk pemandu dalam pembuatan objek.