Islamofobia artinya fobia terhadap agama Islam dan umat Islam. Fobia sendiri diartikan dengan rasa takut berlebihan terhadap sesuatu yang menyebabkan penderitanya mengalami kecemasan, kepanikan, hingga membahayakan dirinya. Contoh sederhana Islamofobia adalah ada sekelompok pemuda yang Islam datang ke suatu daerah, lalu daerah tersebut mencegah mereka masuk kedaerahnya dikarenakan pemuda-pemuda tersebut beragama Islam. Mereka takut sesuatu yang berbahaya akan terjadi.
Contoh lain dari Islamofobia yang ada di Indonesia adalah ada beberapa Universitas yang melarang mahasiswinya menggunakan cadar/niqab. Orang-orang yang menghalangi syiar Islam pun termasuk ke dalam Islamofobia.
Penjelasan:
islamofobia adalah sebuah fobia yang sikapnya seperti ketakutan dengan hal berlebihan, seringkali tidak masuk akal terhadap sesuatu yang berbau Islam.
contoh nya ada di negara-negara Eropa sering kali banyak yang kena penyakit itu
Verified answer
بِسْـــــــمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
Islamofobia artinya fobia terhadap agama Islam dan umat Islam. Fobia sendiri diartikan dengan rasa takut berlebihan terhadap sesuatu yang menyebabkan penderitanya mengalami kecemasan, kepanikan, hingga membahayakan dirinya. Contoh sederhana Islamofobia adalah ada sekelompok pemuda yang Islam datang ke suatu daerah, lalu daerah tersebut mencegah mereka masuk kedaerahnya dikarenakan pemuda-pemuda tersebut beragama Islam. Mereka takut sesuatu yang berbahaya akan terjadi.
Contoh lain dari Islamofobia yang ada di Indonesia adalah ada beberapa Universitas yang melarang mahasiswinya menggunakan cadar/niqab. Orang-orang yang menghalangi syiar Islam pun termasuk ke dalam Islamofobia.
وَاللّٰهُ اَعْلَمُ بِاالصَّوَافَ