Ini seharusnya dikerjakan dengan pemecahan masalah matematika yaitu membuat peragaan. bisa tolong dijawab? dua orang pelari berlari mengelilingi lapangan. pelari pertama mengelilingi lapangan 1 kali dengan waktu 3 menit, sedangkan pelari kedua berlari mengelilingi lapangan 1 kali dengan waktu 2 menit. jika merek melakukan start bersama-sama, pada menit ke berapa pelari kedua dapat melewati pelari pertama untuk kedua kalinya?
SoqifaIffa
Menggunakan kpk dari 3 dan 2 yaitu 12.. pada menit ke 12 pelari kedua melewati pelari pertama untuk yang pertama.. jadi apabila pelari kedua melewati pelari pertama yang keduanya pada menit setelah kpk 12 adalah 18.. jadi mereka bertemu kedua kalinya pada menit ke 18