Ilmu Pengetahuan Sosial 1. Karakteristik manusia berikut ini yang ti- dak disebabkan oleh keberagaman kondisi geografi adalah .... a. cara berpakaian b. mata pencaharian c. tingkat pendidikan d. pola hidup 2. Kondisi geografis memengaruhi mata pencaharian masyarakat di suatu wilayah karena sebagian besar mata pencaharian manusia adalah dengan cara .... a. memanfaatkan alam b. merusak alam C. tidak melibatkan alam d. menghindari alam Profesi sebagai petani sayur-sayuran dan buah-buahan banyak dilakukan oleh ma- syarakat yang tinggal di wilayah a. pegunungan c. pantai b. perkotaan d. dataran rendah Di daerah perkotaan, masyarakatnya ke- banyakan memiliki pekerjaan di bidang ... a. perikanan b. pertanian c. perkebunan d. jasa dan perdagangan Hasil produksi para perajin di daerah pantai adalah ..., a. perak b. lemari C. papan selancar d. perahu dan alat-alat untuk berlayar
Jawaban:
1.C
2.A
3.A
4.D
5.D
Penjelasan:
Saya tidak menyediakan penjelasannya karena ini hanya pilihan ganda
Jawaban:
1.C Tingkat pendidikan
2.A Memanfaatkan alam
3.A Pegunungan
4.D Jasa dan perdagangan
5.D Perahu dan alat alat untuk berlayar