Ide pokok atau gagasan utama dalam sebuah paragraf dapat ditemukan dengan memperhatikan letak kalimat utamanya. jika kalimat utama berada pada awal paragraf maka termasuk jenis paragraf deduktif. sedangkan jika kalimat utama berada di akhir paragraf maka termasuk jenis paragraf induktif.
Jawaban:
Ide pokok atau gagasan utama dalam sebuah paragraf dapat ditemukan dengan memperhatikan letak kalimat utamanya. jika kalimat utama berada pada awal paragraf maka termasuk jenis paragraf deduktif. sedangkan jika kalimat utama berada di akhir paragraf maka termasuk jenis paragraf induktif.