ndeso
Manusia sebagai makhluk ekonomi selalu bertindak ekonomi untuk memenuhi kebutuhannya yang dibatasi oleh kemampuannya. dari keterbatasan tersebut timbul pertanyaan apa, mengapa, bagaimana dll yang mendorong kamu melakukan sesuatu, pertanyaan-pertanyaan tersebut kita namakan motif ekonomi yang setelah dipikirkan dampaknya kita melakukana tindakan ekonomi untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Dalam melakukan tindakan tersebut manusia biasanya menggunakan prinsip ekonomi yaitu dengan sumber daya yang ada menghasilkan keuntungan yang maksimal.jadi prinsip ekonomi merupakan tindakan manusia untuk mengatasi permasalahan-permasalahan ekonomi yang dilakukan oleh tiga pelaku ekonomi yaitu, produsen, distributor dan konsumen