Hitunglah volume air dalam kolam renang yg panjangnya 30m, lebarnya 10m, kedalaman air pada ujung dangkal 3m terus melandai hingga pada ujung dalam 5m
blackscorpion
Kedalaman air itu dibuat jadi bentuk prisma segitiga yang ditambah d bawah balok (30 x 10 x 3) Vol prisma segitiga = L alas x tinggi = (1/2 x 2 x 30) x 10 = 300 m3 Vol balok = 30 x 10 x 3 = 900 m3 V total = 300 + 900 = 1200 m3