Hanya ada dua pilihan bagi para pedagang itu,laba atau rugi. Penggunaan tanda baca pada kalimat di atas tidak tepat seharusnya adalah...... A.Hanya ada dua pilihan bagi para pedagang itu: laba atau rugi. B.Hanya ada dua pilihan bagi para pedagang itu; laba atau rugi. C.Hanya ada dua pilihan bagi para pedagang itu! laba atau rugi. D.Hanya ada dua pilihan bagi para pedagang itu, "laba atau rugi".