QUIS FISIKA~LATIHAN UAS Kode soal: XII-DD-2 Keterangan : ⇒Materinya adalah mengulas dinamika rotasi ⇒Pakailah CARA terbaik anda ⇒Diharapkan untuk tidak melakukan spam/hal yang merugikan ⇒Jika ada yang ditanyakan kolom komentar tersedia untuk anda
Selamat Mencoba! Salam Fisika Lovers
Kaleng tempat biskuit yang sudah habis isinya digunakan mainan oleh Geri . Massa kaleng 200 gr dan jari-jarinya 15 cm. Kaleng tersebut digelindingkan pada lantai mendatar. Jika tutup dan alas kaleng diabaikan maka tentukan momen inersia kaleng
fatihahalhusna
Dalam hal ini kaleng dapat dianggap sebagai selinder tipis Diketahui: m = 200 gr = 0,2 kg r = 15 cm = 0,15 m Ditanya: I = ....? Jawab
Diketahui:
m = 200 gr = 0,2 kg
r = 15 cm = 0,15 m
Ditanya:
I = ....?
Jawab