Hak Yang Terkandung di dalam pembukaan undang undang 1945
adityarozerd
Makna yang Terkandung dalam pembukaan UUD 1945: Alinea Pertama: Bahwa sesungguhnya kemerdekaan itu ialahhak segala bangsa dan oleh sebab itu ,maka penjajahan di atas dunia harus di hapuskan, karena tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan perikeadilan. Makna Alinea Pertama: Keteguhan bangsa Indonesia dalam membela kemerdekaan melawan penjajah dalam segala bentuk. Pernyataan subjektif bangsa Indonesia untuk menentang dan menghapus penjajahan diatas dunia. Pernyataan objektif bangsa Indonesia bahwa penjajasan tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan perikeadilan. Pemerintah Indonesia mendukung kemerdekaan bagi setiap bangsa Indonesia untuk berdiri sendiri. Alinea Kedua: Dan perjuangan pergerakan kemerdekaanIndonesia telah sampailah pada saat yang berbahagia dengan selamat sentosa mengantarkan rakyat Indonesia ke depan pintu gerbang kemerdekaan Negara Indonesia.
\
2 votes Thanks 1
carolinepraband kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa (alinea pertama) , jadi bisa disimpulkan bahwa hak yang terkandung dlm pembukaan uud 1945 adalah hak kemerdekaan.
\