October 2019 1 68 Report
Kegiatan 2: Mengidentifikasi Cara-Cara Memersuasi<br /><br />Tentukan mana contoh cara persuasi berdasarkan etika, emosi, dan logika!<br /><br />1."Coba pikirkan<br />jutaan hewan yang<br />kehilangan rumahnya<br />setiap hari akibat<br />pohon yang ditebang.<br />Jika daur ulang<br />berkelanjutan, kita<br />dapat menyelamatkan<br />banyak hutan yang<br />indah."<br /><br />2."Kita paham bahwa<br />cadangan sumber<br />daya alami kita<br />terbatas. Kita dapat<br />memperpanjang<br />cadangan kita dengan<br />daur ulang."<br /><br />3."Daur ulang<br />adalah hal benar<br />yang kita lakukan.<br />Memubazirkan sumber<br />daya kita yang terbatas<br />sama dengan mencuri<br />hak anak cucu kita di<br />masa depan, ini tidak<br />bermoral.​
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.