gilda memiliki satu kantong kelereng Dia memberikan 20% kelereng tersebut kepada temannya pando kemudian Ginda memberikan 10% dari yang tersisa pada teman lainnya cebon kemudian Hilda memberikan 25% dari sekarang tersisa di tas kepada saudaranya Jimmy berapa persen kelereng yang ditinggalkan pada dirinya plis ya
Diketahui : Gilda memberikan 20% kelereng kepada Pando
Gilda memberikan 10% kelereng kepada Cebon
Gilda memberikan 25% kelereng kepada Jimmy
Ditanya : Sisa Kelereng Gilda yang tersisa?
Jawab :
Kita misalkan kalau awal mula kantong kelereng Gilda adalah 100 kelereng.
1. Kelereng yang ia beri pada Pando :
20% x 100 = 20 <--- Kelereng yang diberi pada Pando
100 - 20 = 80 <---- Sisa kelereng Gilda setelah memberi kepada Pando
2. Kelereng yang ia beri pada Cebon :
10% x 80 = 8 <---- Kelereng yang diberi pada Cebon
80 - 8 = 72 <----- Sisa kelereng Gilda setelah memberi kepada Cebon
3. Kelereng yang ia beri pada Jimmy :
25% x 72 = 18 <---- Kelereng yang diberi pada Jimmy
72 - 18 = 54 <---- Sisa kelereng Gilda setelah memberi kepada Jimmy
Dari 100% kelereng, ia beri pada 2 kawan dan 1 saudaranya, maka :
100% - 20% -8% - 18% = 54% <---- Sisa kelereng Gilda
Jawaban Akhir = Persen dari sisa kelereng Gilda untuk dirinya adalah 54%