Gerakan reformasi yang terjadi pada tahun 1977 berawal dari masalah
rahmafebriyanti
Disebabkan oleh bidang ekonomi dan politik. Masalah nasional ini berawal dari krisis moneter, kemudian berkembang menjadi krisis ekonomi dan meluas menjadi krisis kepercayaan kepada Pemerintah pada tahun 1998. Puncaknya adalah ketika Presiden Soeharto menyatakan berhenti dari jabatan Presiden sebagai jawaban atas tuntutan berbagai pihak yang berpendapat telah terjadi berbagai penyimpangan di berbagai bidang termasuk penyimpangan dalam tata pemerintahan dan prosedur ketatanegaraan. Situasi krisis demikian menuntut perlunya reformasi yang telah dipelopori oleh mahasiswa.