Galuh mendengar dari gurunya bahwa perbandingan laki-laki terhadap perempuan dalam kelasnya tahun ajaran baru ini adalah 5:4, galuh bilang "apakah perbandingan 5:4 ini berarti bahwa hanya 5 orang laki-laki di kelas saya ?"bagaimana tanggapanmu???
auliaprada99
Tidak 5:4 bukan berarti 5 orang lakilaki dan 4 orang prempuan. 5:4 bisa dikatakan perbandingan secara ringkas antara jumlah laki laki banding jumlah perempuan.
contoh anak laki-laki ada 20 orang, sedangkan perempuan 16 orang maka perbandingannya 20 : 16 dari 20 : 16 kita dapat meringkas nya dengan sama2 dibagi 4 sehingga menjadi 5 : 4
103 votes Thanks 310
dwigirayohlincia
Bukan. dikarenakan 5:4 itu dibagaikan sebagai perbandingan para siswa yang terdapat di kelas. Misalkan, hanya ada 36 siswa di kelas maka Siswa laki-laki : 5 / 5+4 * 36 = 5/9*36= 5*4 = 20 siswa Siswa perempuan : 4 / 5+4*36= 4/9*36= 4*4= 16 siswa
5:4 bisa dikatakan perbandingan secara ringkas antara jumlah laki laki banding jumlah perempuan.
contoh anak laki-laki ada 20 orang, sedangkan perempuan 16 orang
maka perbandingannya 20 : 16
dari 20 : 16
kita dapat meringkas nya dengan sama2 dibagi 4
sehingga menjadi 5 : 4
dikarenakan 5:4 itu dibagaikan sebagai perbandingan para siswa yang terdapat di kelas.
Misalkan, hanya ada 36 siswa di kelas maka
Siswa laki-laki : 5 / 5+4 * 36 = 5/9*36= 5*4 = 20 siswa
Siswa perempuan : 4 / 5+4*36= 4/9*36= 4*4= 16 siswa