Fraksi mol suatu larutan metanol, CH3OH, dalam air adalah 0,50. konsentrasi metanol dalam larutan ini dinyatakan dalam persen massa metanol adalah? Ar H: 1, C:12 , O: 16 mohon dengan caranya ya soalnya belom paham masih bingung:)
Prasetya
Fraksi mol CH₃OH dalam air = 0,50 perhitungan fraksi mol CH₃OH =
X = cat : X = fraksi mol n = mol
0,5 = = maka bisa diketahu : n [CH₃OH] = 5 mol n pelarut = (10-5) mol = 5 mol
setelah kita ketahui masing masing mol, maka kita cari masing" massanya : * massa [CH₃OH] (Mr =32 g.mol⁻¹) = 5 mol × 32 g.mol⁻¹ = 160 gram * massa pelarut (air) (Mr = 18 g.mol⁻¹) = 5 mol × 18 g.mol⁻¹ = 90 gram
maka persen massa nya : % CH₃OH = x 100% % CH₃OH = x 100% = 64%
perhitungan fraksi mol CH₃OH =
X =
cat :
X = fraksi mol
n = mol
0,5 =
maka bisa diketahu :
n [CH₃OH] = 5 mol
n pelarut = (10-5) mol = 5 mol
setelah kita ketahui masing masing mol, maka kita cari masing" massanya :
* massa [CH₃OH] (Mr =32 g.mol⁻¹) = 5 mol × 32 g.mol⁻¹ = 160 gram
* massa pelarut (air) (Mr = 18 g.mol⁻¹) = 5 mol × 18 g.mol⁻¹ = 90 gram
maka persen massa nya :
% CH₃OH =
% CH₃OH =
Semoga membantu!!!
Jadikan Terbaik ya...