Formasi yg sering digunakan dlm permainan bola basket adalah
ghaishatta
Zone defense biasanya memberikan masalah tersendiri bagi pelatih baru. Dari berbagai pengalaman, formasi zone defense yang sering diterapkan adalah: 2-3, 1-3-1, 3-2, 1-1-3, 2-1-1, dan 1-2-2. Pelajaran utama yang saya dapatkan ketika menghadapi lawan dengan strategi zone defense tersebut adalah: ketika bola berada di area corner, setiap formasi zone defense berubah menjadi 1-2-2! Berdasarkan hal tersebut, kita dapat mengembangkan "Filosofi Serangan Terhadap Zone Defense", yang akan membahas berbagai topik sebagai berikut:
* Prinsip serangan terhadap zone defense. * Strategi offense untuk melawan zone defense. * Set play yang bisa diterapkan untuk melawan zone defense.
* Prinsip serangan terhadap zone defense.
* Strategi offense untuk melawan zone defense.
* Set play yang bisa diterapkan untuk melawan zone defense.