Bacalah paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 11-131 Banyak jalan yang dilewati kendaraan kendaraan bermotor mulai rusak berat Lubang lubang yang cukup besar ada di mana-mana. Aspal-aspal mulai rusak karena tidak dirawat Hujan dan banjir menambah rusaknya jalan. Beban yang berlebihan yang diangkut truk dan bis ikut mempercepat rusaknya jalan. jawab; 6. Apa isi paragraf tersebut? Jawab:.... 7. Tuliskan kalimat tanya yang sesuai dengan paragraf tersebut! (OTS Jawab:..... 8. Apa akibat beban berat yang dibawa truk dan bis? Jawab:.... 9. Perhatikan teks berikut! Kecelakaan lalu lintas sering terjadi di jalan ini. Salah satu penyebabnya adalah tidak adanya rambu-rambu lalu lintas di sekitar jalan ini. Para sopir, yang merasa tidak ada peringatan, dengan seenaknya mempercepat laju kendaraannya. Tuliskan kalimat informasi/fakta yang tepat untuk melengkapi paragraf pada peristiwa di atas! Jawab:...
6 ) Banyak jalanan yang dilewati kendaraan - kendaraan mulai rusak berat.
7 ) Mengapa jalanan yang rusak tidak diperbaiki? / Apa akibat jalanan yang dilewati pengendara mulai rusak?
8 ) Akibatnya jalanan mulai cepat merusak karena beban yang berlebihan yang diangkut truk dan bis.
9 ) Kecelakaan lalu lintas sering terjadi di jalan itu karena tidak adanya rambu lalu lintas sehingga para pengendara merasa tidak ada peringatan dan melaju seenaknya.
Jawaban:
6 ) Banyak jalanan yang dilewati kendaraan - kendaraan mulai rusak berat.
7 ) Mengapa jalanan yang rusak tidak diperbaiki? / Apa akibat jalanan yang dilewati pengendara mulai rusak?
8 ) Akibatnya jalanan mulai cepat merusak karena beban yang berlebihan yang diangkut truk dan bis.
9 ) Kecelakaan lalu lintas sering terjadi di jalan itu karena tidak adanya rambu lalu lintas sehingga para pengendara merasa tidak ada peringatan dan melaju seenaknya.