1. Pada kacang polong/ ercis batang tinggi (T) dominan terhadap yang pendek (t), sedangkan biji bulat (B) dominan terhadap keriput (b). Bila 2 tanaman heterozigot disilangkan sesamanya maka dari persilangan tanaman tersebut yang memiliki biji keriput sebanyak...%
2. Mangga batang tinggi (T) dominan terhadap yang pendek (t), sedangkan biji besar (B) dominan terhadap biji yang kecil. Tentukanlah persentase bila tanaman heterozigot yang berbiji kecil!
Verified answer
Mapel : BiologiKategori : Pewarisan Sifat & Hukum Mendel
Kelas : SMA/ MA kelas XII (Jurusan MIPA)
Semester : Ganjil
Pembahasan:
Pembahasan terlampir pada foto.