Direaksikan 9 gram magnesium dengan 4 gram oksigen menghasilkan magnesium oksida, Apabila perbandingan massa Mg: O=3:2, maka. A. Magnesium oksida yang terjadi 13 gram B. Terdapat sisia magnesium 3 gram C. Massa magnesium oksida yang terjadi 5 gram D. Masih sisa 3 gram oksigen E. Terdapat sisa 3 gram magnesium dan 2 gram oksigen