Dina meminjam uang dibank sebesar Rp 500.000,00. setelah 10 bulan bulan, Dina harus membayar bunga sebesar Rp 15.000,00 . persen bunga pinjaman dari bank dalam setahun adalah .....
shelliocta
1 %= 500.000/100= Rp5.000 jika dalam 10 bulan mendapat bunga Rp 15.000. maka per bulannya medapatkan bunga sebesar 15.000/10 = 1.500
karena yang ditanyakan adalah per tahun, maka Rp 1.500 x 12 = Rp 18.000 atau 18.000x100/500.000=3.6 %
jika dalam 10 bulan mendapat bunga Rp 15.000.
maka per bulannya medapatkan bunga sebesar 15.000/10 = 1.500
karena yang ditanyakan adalah per tahun, maka Rp 1.500 x 12 = Rp 18.000
atau 18.000x100/500.000=3.6 %
maaf kalau misal jawabanku salah :)