September 2018 1 97 Report
Diketahui, suatu gempa berkekuatan 8,9 SR. terjadi pada 30 km kearah barat dari lepas pantai suatu pulau. kedalaman gempa yang terjadi mencapai 18 km. apabila diketahui gempa berada pada posisi tepat 3 derajat LU - 4 derajat LU dan 128 derajat BB - 130 derajat BB, dan terjadi paka pukul 08.45 Waktu setempat, dengan durasi selama 20 detik, maka :
Apakah gempa tersebut berpotensi menimbulkan Tsunami?
Jika ya, maka tentukan :
a. Berapakah Prosentase dampak Tsunami yang terjadi?
b. Berapakah kekuatan gelombang Tsunami yang tebentuk?
c. Berapakah kecepatan gelombang Tsunami yang terbentuk?
d. Berapakah ketinggian gelombang Tsunami yang terbentuk?
e. Pukul berapakah Gelombang Tsunami yang terbentuk mencapai bibir pantai?
Makasih :)

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.