Hukum kosinus atau disebut juga aturan kosinus dalam trigonometri adalah aturan yang memberikan hubungan yang berlaku dalam suatu segitiga, yaitu antara panjang sisi - sisi segitiga dan kosinus dari salah satu sudut di dalam segitiga tersebut.
Untuk segitiga sembarang dengan panjang sisi a, b dan c beserta sudut yang diapit berlaku :
a² = b² + c² - 2.b.c.cos A
b² = a² + c² - 2.a.c.cos B
c² = a² + b² - 2.a.b.cos C
Untuk lebih jelasnya, kita akan tuntaskan soal di atas dengan pembahasan berikut.
PEMBAHASAN :
Perhatikan gambar terlampir.
Diketahui segitiga sembarang ABC dengan panjang AB = 6 cm, BC = 5,7 cm dan sudut BAC = 20°. Maka, untuk menentukan panjang sisi AC, kita akan gunakan aturan cosinus dari sudut BAC sebagai berikut.
a² = b² + c² - 2.b.c.cos A
BC² = AC² + AB² - 2.AC.AB.cos 20°
(nilai cos 20° ≈ 0,94)
5,7² = AC² + 6² - 2.AC.6.0,94
32,49 = AC² + 36 - 11,28.AC
AC² - 11,28.AC = -3,51 (kalikan 100)
100AC² - 1128AC = -351
100b² - 1128b + 351 = 0
Maka, a = 100, b = -1128 dan c = 351
Setelah itu, hitung determinannya untuk mengetahui nilai panjang AC yang memenuhi.
D = b² - 4ac
= (-1128)² - 4.100.351
= 1.272.384 - 140.400
= 1.131.984
Nilai b = AC1 = (-b + √D) / 2a
= (1128 + √1.131.984) / 200
= 2192 / 200
= 10,96 cm MEMENUHI
Nilai b = AC2 = (-b - √D) / 2a
= (1128 - √1.131.984) / 200
= 0,32 cm TIDAK MEMENUHI
Jadi, panjang sisi AC = 10,96 cm
Pelajari lebih lanjut :
Tentang soal - soal sejenisnya (menentukan panjang suatu sisi dalam segitiga dengan 2 sisi dan 1 sudut telah diketahui)
Verified answer
Panjang sisi AC adalah 10,96 cm.
Hukum kosinus atau disebut juga aturan kosinus dalam trigonometri adalah aturan yang memberikan hubungan yang berlaku dalam suatu segitiga, yaitu antara panjang sisi - sisi segitiga dan kosinus dari salah satu sudut di dalam segitiga tersebut.
Untuk segitiga sembarang dengan panjang sisi a, b dan c beserta sudut yang diapit berlaku :
a² = b² + c² - 2.b.c.cos A
b² = a² + c² - 2.a.c.cos B
c² = a² + b² - 2.a.b.cos C
Untuk lebih jelasnya, kita akan tuntaskan soal di atas dengan pembahasan berikut.
PEMBAHASAN :
Perhatikan gambar terlampir.
Diketahui segitiga sembarang ABC dengan panjang AB = 6 cm, BC = 5,7 cm dan sudut BAC = 20°. Maka, untuk menentukan panjang sisi AC, kita akan gunakan aturan cosinus dari sudut BAC sebagai berikut.
a² = b² + c² - 2.b.c.cos A
BC² = AC² + AB² - 2.AC.AB.cos 20°
(nilai cos 20° ≈ 0,94)
5,7² = AC² + 6² - 2.AC.6.0,94
32,49 = AC² + 36 - 11,28.AC
AC² - 11,28.AC = -3,51 (kalikan 100)
100AC² - 1128AC = -351
100b² - 1128b + 351 = 0
Maka, a = 100, b = -1128 dan c = 351
Setelah itu, hitung determinannya untuk mengetahui nilai panjang AC yang memenuhi.
D = b² - 4ac
= (-1128)² - 4.100.351
= 1.272.384 - 140.400
= 1.131.984
Nilai b = AC1 = (-b + √D) / 2a
= (1128 + √1.131.984) / 200
= 2192 / 200
= 10,96 cm MEMENUHI
Nilai b = AC2 = (-b - √D) / 2a
= (1128 - √1.131.984) / 200
= 0,32 cm TIDAK MEMENUHI
Jadi, panjang sisi AC = 10,96 cm
Pelajari lebih lanjut :
Tentang soal - soal sejenisnya (menentukan panjang suatu sisi dalam segitiga dengan 2 sisi dan 1 sudut telah diketahui)
brainly.co.id/tugas/10830239
brainly.co.id/tugas/15167420
brainly.co.id/tugas/21767847
DETAIL JAWABAN
MAPEL : MATEMATIKA
KELAS : XI
MATERI : TRIGONOMETRI II
KATA KUNCI : ATURAN COSINUS, SEGITIGA SEMBARANG, COS 20°, PANJANG SISI AC, DETERMINAN, PERSAMAAN KUADRAT
KODE SOAL : 2
KODE KATEGORISASI : 11.2.2.1