Diketahui sebuah segitiga diberi nama segitiga KLM, pernyataan berikut yang benar dari segitiga KLM tersebut adalah . Jika KL2 = LM? + KM2, maka besar sudut K = 90 a. Jika KL2 = KM2- LM?, maka besar sudut M = 90 b. Jika KL2 = LM?- KM?, maka besar sudut L = 90 C. d. Jika LM? = KM? + KL2, maka besar sudut K = 90° 2
Materi : Teorama Phytagoras
Pernyataan Sederhana
a² + b² = c²
ket
c = sisi miring
a , b = alas dan tinggi
_________________________
c² - a² = b²
ket
c = sisi miring
a , b = alas dan tinggi
_________________________
c² - b² = a²
ket
c = sisi miring
a , b = alas dan tinggi
_________________________
Gambar yang Terlampirkan
Gambar untuk pilihan A
Gambar untuk pilihan B
Gambar untuk pilihan C
Gambar untuk pilihan D
_________________________
Kesimpulan
Pernyataan yang benar adalah d.
Semoga bisa membantu