Diketahui harga 1 kg buah anggur adalah tiga kali harga 1 kg duku. Jika Tino membeli 2 kg buah anggur dan 5 kg buah duku , ia harus membayar Rp. 38.500 a) Berapakah harga 1 kg buah anggur dan 1 kg buah duku? b) Jika ia ingin membeli 4 kg buah anggur dan 5 kg buah duku, berapa yang harus dibayar?
beserta caranya yaa ..dalam PLSV
ronaldoroberto
Misalkan Anggur=x Duku=y Diketahui harga 1 kg buah anggur adalah tiga kali harga 1 kg duku X=3y (dapat dari 1.x= 3.y) Jika Tino membeli 2 kg buah anggur dan 5 kg buah duku , ia harus membayar Rp. 38.500 Soal nomor 1 2.x+5.y= 38500 2.(3y)+ 5.y=38500 6y+5y= 38500 11y= 38500 Y=38500/11 Y= 3500 Karena udah dapat y maka x=3.y x=3.3500 x=10.500 soal nomor 2 Jika ia ingin membeli 4 kg buah anggur dan 5 kg buah duku, berapa yang harus dibayar? 4.x + 5.y = ? 4. 10500 + 5. 3500= ? 42000+ 17500 = 59500
X=3y (dapat dari 1.x= 3.y)
Jika Tino membeli 2 kg buah anggur dan 5 kg buah duku , ia harus membayar Rp. 38.500 Soal nomor 1
2.x+5.y= 38500
2.(3y)+ 5.y=38500
6y+5y= 38500
11y= 38500
Y=38500/11
Y= 3500
Karena udah dapat y maka
x=3.y x=3.3500
x=10.500
soal nomor 2
Jika ia ingin membeli 4 kg buah anggur dan 5 kg buah duku, berapa yang harus dibayar? 4.x + 5.y = ?
4. 10500 + 5. 3500= ?
42000+ 17500 = 59500
maaf jika salah