" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Persamaan KuadratJika salah satu akar dari persamaan kuadrat
x² + (n + 1)x - 5n = 0 adalah 2 maka artinya
2² + (n+1)(2) - 5n = 0
4 + 2n + 2 - 5n = 0
6 = 3n
n = 2
Persamaan kuadratnya adalah
x² + 3x - 10 = 0
(x - 2)(x + 5) = 0
x = 2 , atau x = -5
Maka akar yang lain adalah -5
Semoga jelas dan membantu