Gambar tersebut nampaknya merupakan penerapan Teorema Van Aubel. Pada penerapan teorema tersebut, titik M, N, O, dan P berada tepat di tengah keempat persegi di luar segiempat ABCD. Pada penerapan teorema ini, berlaku:
[tex] \boxed {MO = NP} [/tex]
Dengan begitu, jika MO bernilai 1, maka NP juga bernilai 1.
ariamuhammad587
Jawabannya benar, tapi bisa dirapikan gak? Soalnya teksnya besar banget, gak ada spasi, dan saya harus scroll ke samping untuk membacanya
Jawaban:
[tex] \large {\blue {NP = 1}} [/tex]
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Gambar tersebut nampaknya merupakan penerapan Teorema Van Aubel. Pada penerapan teorema tersebut, titik M, N, O, dan P berada tepat di tengah keempat persegi di luar segiempat ABCD. Pada penerapan teorema ini, berlaku:
[tex] \boxed {MO = NP} [/tex]
Dengan begitu, jika MO bernilai 1, maka NP juga bernilai 1.
[tex] \boxed {\blue {\star \:Answered \: By: \: \bold {sulkifli2018} \star} } [/tex]
Bangun Datar
Segi Empat
Teorema Van Aubel
__
Jika pada tiap sisi segi empat ABCD dibentuk persegi (seperti pada gambar) dan titik pusat persegi dihubungkan bersilangan, berlaku :
MO ⊥ NP
NP = MO = 1 satuan