Takamori37
Karena pada setiap pilihan koefisien x² adalah positif, maka pada interval [a,b] berlaku 'kurang dari sama dengan'.
Untuk koefisien x² positif, dan terdapat dua akar yang berbeda, maka penyelesaian yang berada di tengah adalah penyelesaian dari: x² - (a+b)x + ab ≤ 0 *Seperti halnya menyusun persamaan kuadrat dengan dua akar diketahui.
Maka itu, untuk a = -3 dan b = 2: x² - (-3+2)x + (-3).2 ≤ 0
Untuk koefisien x² positif, dan terdapat dua akar yang berbeda, maka penyelesaian yang berada di tengah adalah penyelesaian dari:
x² - (a+b)x + ab ≤ 0
*Seperti halnya menyusun persamaan kuadrat dengan dua akar diketahui.
Maka itu, untuk a = -3 dan b = 2:
x² - (-3+2)x + (-3).2 ≤ 0
Yang memberikan:
x² + x - 6 ≤ 0