Di suatu kelas terdapat 12 siswa laki laki dan 18 siswa perempuan. rata rata berat siswa laki laki adalah 39kg.jika raya rata berat badan siswa keseluruhan 39,6 kg.berapa rata rata berat siswa perempuan? tolong sama caranya ya....
adeliptr
Jumlah berat badan perempuan dan laki-laki = 30 x 39,6 = 1188 kg Jumlah berat badan anak laki-laki = 12 x 39 = 468 kg Jumlah berat badan anak perempuan = 1188 - 468 = 720 kg Rata-rata berat badan anak perempuan = 720 : 18 = 40 kg
Jumlah berat badan anak laki-laki = 12 x 39 = 468 kg
Jumlah berat badan anak perempuan = 1188 - 468 = 720 kg
Rata-rata berat badan anak perempuan = 720 : 18 = 40 kg
12(39) + 18P / 30 = 39,6
468 + 18P = 1.188
18P = 1.188 - 468
18P = 720
P = 720/18 = 40kg