Di kelas 6 selisih jumlah laki - laki dan perempuan ada 6 siswa. jika perbandingan siswa perempuan dan laki-laki 9 : 7 , banyak siswa di kelas 6 adalah..... siswa
renaldi16
Selisih perbandingan / jumlah perbandingan x jumlah siswa = selish siswa siswi 9 - 7 / 9 + 7 x X = 6 jumlah siswa = x 2/16 X =6 x / 8 =6 x = 48 siswa
6:2=3
(3.9)+(3.7)
27+21
=48
9 - 7 / 9 + 7 x X = 6 jumlah siswa = x
2/16 X =6
x / 8 =6
x = 48 siswa