Pada sistem katrol seperti gambar di atas, diketahui massa M1 = 5 kg, M2 = 4 kg dan massa katrol m = 2 kg. Koefisien gesekan antara bidang dan massa M1 adalah 0,6 dan katrol berputar tanpa slip (g Æ 10m/s2). Daya rata-rata gesekan bidang dan massa M1 selama 2 detik adalah ... . (A) 900 joule/detik (B) 600 joule/detik (C) 450 joule/detik (D) 300 joule/detik (E) 150 joule/detik