Data keuangan suatu perusahaan sebagai berikut. Penjualan bersih rp 5.350.000 Potongan penjualan rp 200.000 Biaya angkut penjualan rp 50.000 Hpp rp 3.750.000 Pendapatan lain lain rp 250.000 Beban diluar usaha rp 550.000 Berapa besarnya laba bersih perusahaan?
= penjualan bersih - HPP
= 5.350.000 - 3.750.000
= 1.600.000
Laba bersih
= laba kotor - biaya angkut penjualan - beban di luar usaha + pendapatan lain-lain
= 1.600.000 - 50.000 - 550.000 + 250.000
= 1.250.000