Dari 40 anak, ternyata 15 orang suka minum teh, 17 orang suka minum susu, 20 orang suka minum kopi , 5 orang anak suka teh dan susu, 7 orang suka minum susu dan kopi, 4 orang suka minum teh dan kopi, dan 2 orang suka minum ketiganya. banyak siswa yang tidak suka minum teh, susu, kopi adalah (pakai cara himpunan ya)
Avicennaa
N(semesta) = n(T) + n(S) + n (K) - n(TnS) - n(SnK) - n(TnK) - n(TnSnK) + T 40 = 15 + 17 + 20 - 5 - 7 - 4 - 2 + T 40 = 34 + T T = 40 - 34 T = 6 orang
40 = 15 + 17 + 20 - 5 - 7 - 4 - 2 + T
40 = 34 + T
T = 40 - 34
T = 6 orang