Dalam prisma segitiga terdapat limas segitiga yang alasnya berimpit dengan alas prisma. jika tinggi limas sama dengan tinggi prisma maka V prisma : V limas =... A. 1:3 B. 1:2 C. 2:3 D. 3: 1
#jawabnya tolong pakai caranya yaa!! thanks
AliefMahdaYanti
V prisma : V limas La x t : 1/3 x La x t (La dan t di coret karna nilai sama) 1 : 1/3 1 x 3/1 = 3/1 jadi perbandingannya 3 : 1 (smoga membantu^^)
La x t : 1/3 x La x t
(La dan t di coret karna nilai sama)
1 : 1/3
1 x 3/1 = 3/1
jadi perbandingannya 3 : 1
(smoga membantu^^)