Dalam pelaksanaan penyampaian pendapat di muka umum apratur pemerintah juga memiliki tanggung jawab tertentu. sebutkan empat tanggung jawab yang paling penting
anza124
Kewajiban juga tanggung jawab aparatur pemerintah dalam pelaksanaan penyampaian pendapat di muka umum oleh warga negara antara lain:
Wajib melindungi hak asasi manusia warga Negara. Wajib menghargai asas legalitas Wajib menghargai prinsip atau asas praduga tak bersalah. Serta aparatur pemerintah berkewajiban menyelanggarakan pengamanan saat warga menyampaikan pedapatnya di muka umum.
Selain pemerintah, warga yang hendak menyampaikan pendapatnya di muka umum juga memiliki sejumlah kewajiban antara lain menghormati hak juga kebebasan orang lain, menghormati aturan yang ada, menaati hukum, menjaga ketertiban dan keamanan di muka umum.
0 votes Thanks 0
Reddddd
Wajib menghargai HAM tidak menyinggung seseorang sopan berlaku adil
Wajib melindungi hak asasi manusia warga Negara.
Wajib menghargai asas legalitas
Wajib menghargai prinsip atau asas praduga tak bersalah.
Serta aparatur pemerintah berkewajiban menyelanggarakan pengamanan saat warga menyampaikan pedapatnya di muka umum.
Selain pemerintah, warga yang hendak menyampaikan pendapatnya di muka umum juga memiliki sejumlah kewajiban antara lain menghormati hak juga kebebasan orang lain, menghormati aturan yang ada, menaati hukum, menjaga ketertiban dan keamanan di muka umum.
tidak menyinggung seseorang
sopan
berlaku adil