Contoh rangkaian gerakan seni tunggal pentjak silat.. Dalam bentuk tulisan... Buat praktek ni :v
mayangsari45
Pencak Silat memiliki macam yang banyak dari teknik bertahan dan menyerang. Praktisi biasa menggunakan tangan, siku, lengan, kaki, lutut dan telapak kaki dalam serangan. Teknik umum termasuk tendangan, pukulan, sandungan, sapuan, mengunci, melempar, menahan, mematahkan tulang sendi, dan lain-lain.a). dengan tangan: pukulan-colokan-tebasan-sodokan-sikutan-kuncianb). dengan kaki: tendangan-dengkulan-menjatuhkan (serampang, ungkit, sapu)Macam-macam serangan yanga dapat dilakukan tersebut dapat dijabarkan sebagai berikut:a). Serangan dengan tanganserangan dengan tangan dapat dilakukan dalam berbagai bentuk, yaitu mengepal, terbuka dan terbuka sebagian dengan memperhatikan lintasan serangan.Lintasan serangan:- ke depan lurus- dari samping- dari bawahMacam-macam serangan dengan tangan antara lain:- pukulan- colokan- tebasan- sodokan- sikutan- kuncian- tangkapanb). Serangan dengan kakiseperti pada serangan tangan, serangan dengan kaki juga memperhatikan unsur-unsur teknik tersebut di atas untuk mengembangkan teknik yang benar. Untuk memantapkan serangan kaki perlu diperhatikan cara melatih kekuatan dan keseimbangan kaki tumpu pada waktu melakukan tendangan dan sikap tubuh serta sikap tangan yang baik, sehingga teknik tendangan menjadi baik dan dapat melakukan sikap atau tindakan berikutnya setelah melakukan tendangan.Adapun macam-macam serangan kaki adalah:1). TendanganSikap awal menendang perlu dilatih dari berbagai sikap dan posisi.Macam tendangan adalah:- tendangan ke arah depan (A, T)- tendangan dari samping (C, Sirkel)- tendangan belakang (B)2). DengkulanDengkulan dilakukan apabila jarak/jangkauan lawan sudah terlalu dekat.3). Serkel4). MenjatuhkanMenjatuhkan dilakukan dengan cara: sapuan, ungkitan, kaitan dan guntingan.Teknik jatuhan dapat dilakukan dengan cara:(1). Meniadakan keseimbangan kaki tumpu (sapuan, ungkitan, kaitan dan guntingan)(2). Meniadakan keseimbangan dengan didahului tangkapan.b. Tujuan:- Melatih dasar-dasar melakukan serangan dengan tangan dan kaki secara benar.- Melatih dasar-dasar melakukan belaan dengan tangan dan kaki secara benar.- Melatih pembentukan sikap yang benar.c. Pelaksanaan:- Kesalahan harus segera dibetulkan- Pemberian aba-aba dari lambat, teratur, meningkat menjadi cepat dan mendadak- Merangkaikan beberapa gerakan serangan (colok-tendangan-menjatuhkan)- Merangkaikan beberapa gerakan belaan (tangkis-hindar)- merangkaikan beberapa gerakan bela dan serang tangkis-pukul-tendang.3. Jurusa. Pengertian:adalah suatu rangkaian gerakan teknik pencat silat (pasang-serang-bela) sebanyak 36 (tiga puluh enam) yang dilaksankan sambil melangkah.Pesilat berlatih dengan jurus-jurus. Jurus ialah rangkaian gerakan dasar untuk tubuh bagian atas dan bawah, yang digunakan sebagai panduan untuk menguasai penggunaan tehnik-tehnik lanjutan pencak silat (buah), saat dilakukan untuk berlatih secara tunggal atau berpasangan. Penggunaan langkah, atau gerakan kecil tubuh, mengajarkan penggunaan pengaturan kaki. Saat digabungkan, itulah Dasar Pasan, atau aliran seluruh tubuh.b. Tujuan:- Melatih mengembangkan suatu pola permainan pencak silat- Menumbuhkan pengertian permainan secara teratur- Menguasai dan meyakini teknik yang dimiliki.c. Pelaksanaan:- Sama dengan pembinaan senam- Penjelasan unsur-unsur belaan dan serangan (teknik) pada masing-masing jurus.- Penjelasan pola langkah sesuai dengan tingkatannya tentang cara berpindah dari satu tempat ke tempat lain dengan menggunakan kaidah pencak silat PSHT- Pemberian aba-aba:~ Pelan dan teratur (untuk pemahaman dan pembentukan sikap dan teknik yang benar)~ ditingkatkan dengan cepat dan pendadakan untuk merangsang gerak cepat dan bertenaga~ ditingkatkan dengan memberi aba-aba satu hitungan- Kesalahan segera dibetulkan- Melatih menggunakan jurus secara berpasangan (2A ><>- Melatih menggunakan pasangan minimal dua gerakan untuk satu pasang dengan peningkatan atau tambahan macam penggunaan pasang di tingkat atasnya.4. Pasanga. Pengertianadalah suatu sikap gerak lemah lembut gagah berwibawa dan terbuka yang merupakan perangkap agar lawan mau menyerang, tetapi disertai kesiapan untuk melakukan belaan dilanjutkan serangan masuk.b. Tujuan:- Melatih menyiapkan kondisi siap menyerang dan siap diserang- Melatih meyakini jurusc. Pelaksanaan:- melatih perpindahan gerak dari satu gerak ke gerak lain dengan menggunakan pasang berlainan- penggunaan pasamg masing-masing jurus5. Pelepasan Kunciana. Pengertian:adalah suatu teknik untuk melepaskan kuncian lawan dilanjutkan dengan gerakan mengunci lawanb. Tujuan:- Melatih mengambil bagian-bagian tubuh lawan yang lemah- Melatih memanfaatkan bagiantubuh sendiri untuk menyerang lawanc. Pelaksanaan:Melatih ketepatan dan kecepatan gerak disertai tenaga6. Belaan Belatia. Pengertian:adalah suatu teknik untuk menerima serangan belati dengan tangan kosongb. Tujuan:Melatih keberanian menghadapi lawan bersenjatac. Pelaksanaan:Melatih kecepatan dan ketepatan gerak disertai tenaga.