contoh perilaku tasamuh dalam kehidupan sehari hari
gumantinr
Kelas : XI Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Kata kunci : perilaku tasamuh Kategori : Bab IV : Perilaku Qanaah dan Tasamuh
Pembahasan: Perilaku tasamuh adalah perilaku saling menghormati antar sesama manusia. Oleh karena itu, tasamuh disebut juga dengan tenggang rasa. Contoh perilaku tasamuh dalam kehidupan sehari-hari: 1. Ketika umat Islam menyelenggarakan Salat Iedul Fitri di Masjid Istiglal, Gereja Katedral yang berada di seberang Masjid Istiglal menyediakan lahan parkir dan mengubah jadwal misa paginya menjadi misa sore. Begitu pula ketika jemaat Gereja Katedral merayakan Paskah dan Natal, Masjid Istiglal juga menyediakan lahan parkir dan turut menjaga ketertiban acara.
2. Ketika sedang belajar kelompok, memberikan kesempatan kepada teman untuk salat pada saat azan berkumandang.
3. Tidak menyalakan klakson di dekat-dekat tempat beribadah ketika sedang peribadahan berlangsung, Contoh ketika sedang berlangsungnya salat Jumat atau salat-salat wajib lainnya, ketika sedang misa, ketika Hari Raya Purnama umat Hindu.
Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kata kunci : perilaku tasamuh
Kategori :
Bab IV : Perilaku Qanaah dan Tasamuh
Pembahasan:
Perilaku tasamuh adalah perilaku saling menghormati antar sesama manusia. Oleh karena itu, tasamuh disebut juga dengan tenggang rasa.
Contoh perilaku tasamuh dalam kehidupan sehari-hari:
1. Ketika umat Islam menyelenggarakan Salat Iedul Fitri di Masjid Istiglal, Gereja Katedral yang berada di seberang Masjid Istiglal menyediakan lahan parkir dan mengubah jadwal misa paginya menjadi misa sore. Begitu pula ketika jemaat Gereja Katedral merayakan Paskah dan Natal, Masjid Istiglal juga menyediakan lahan parkir dan turut menjaga ketertiban acara.
2. Ketika sedang belajar kelompok, memberikan kesempatan kepada teman untuk salat pada saat azan berkumandang.
3. Tidak menyalakan klakson di dekat-dekat tempat beribadah ketika sedang peribadahan berlangsung, Contoh ketika sedang berlangsungnya salat Jumat atau salat-salat wajib lainnya, ketika sedang misa, ketika Hari Raya Purnama umat Hindu.