yuyunnn15
Untuk membuat kunci determinasi perlu memperhatikan hal-hal berikut. 1. Kunci harus dikotom (berlawanan), sehingga satu bagian dapat diterima, sedangkan yang lain ditolak 2. Ciri yang dimasukkan mudah diamati 3. Deskripsi karakter dengan istilah umum sehingga dapat dimengerti orang 4. Menggunakan kalimat sesingkat mungkin 5. Setiap kuplet diberi nomor 6. Kata pertama dari setiap pernyataan dalam satu kuplet harus identik Contoh: Tumbuhan memiliki bunga ……………. Tumbuhan tidak memiliki bunga ………. 7. Hindari pemakaian kisaran yang tumpang tindih atau hal-hal yang bersifat relatif dalam kuplet Contoh: Panjang daun 4 – 8 cm Daun besar atau kecil Salah satu kunci identifikasi disusun dengan menggunakan ciri-ciri taksonomi yang saling berlawanan. Tiap langkah dalam kunci tersebut terdiri atas dua alternatif (dua ciri yang saling berlawanan) sehingga disebut kunci dikotomi.
1. Kunci harus dikotom (berlawanan), sehingga satu bagian dapat diterima, sedangkan yang lain ditolak
2. Ciri yang dimasukkan mudah diamati
3. Deskripsi karakter dengan istilah umum sehingga dapat dimengerti orang
4. Menggunakan kalimat sesingkat mungkin
5. Setiap kuplet diberi nomor
6. Kata pertama dari setiap pernyataan dalam satu kuplet harus identik
Contoh: Tumbuhan memiliki bunga …………….
Tumbuhan tidak memiliki bunga ……….
7. Hindari pemakaian kisaran yang tumpang tindih atau hal-hal yang bersifat relatif dalam kuplet
Contoh: Panjang daun 4 – 8 cm
Daun besar atau kecil
Salah satu kunci identifikasi disusun dengan menggunakan ciri-ciri taksonomi yang saling berlawanan. Tiap langkah dalam kunci tersebut terdiri atas dua alternatif (dua ciri yang saling berlawanan) sehingga disebut kunci dikotomi.