December 2019 1 26 Report
1. dari sebuah kubus berukuran 8 cm akan dibuat model limas dengan ukuran alas alas limas sama dengan alas kubus. jika titik pusat limas merupakan perpotongan 4 diagonal ruang kubus maka banyak model limas segi empat yang dapat dibuat adalah...
a. 2 buah
b. 3 buah
c. 4 buah
d. 6 buah

2. sebuah batu permata berbentuk limas segi-6 beraturan dengan panjang sisi alas 1 cm dan tinggi √3 cm. jika berat jenis batu itu 270 gram/cm³, maka berat permata itu adalah...
a. 252 gram
b. 315 gram
c. 324 gram
d. 333 gram​
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.