" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Kelas : VIIIPelajaran : Fisika
Kategori : Tekanan
Kata kunci : pipa U, minyak, raksa, massa jenis, tinggi
Pembahasan:
Diketahui bahwa:
h1 = 1,2 cm
ρ1 = 13,6 gr/cm³
ρ2 =0,8 gr/cm³
Ditanya :
h2= ...?
Soal ini menggunakan konsep tekanan hidrostatis, yaitu:
p1 = p2
ρ1.h1 = ρ2.h2
13,6.1,2 = 0,8.h2
16,32 = 0,8 h2
h2= 16,32/0,8
= 20,4 cm
semoga membantu