Jawaban :
1. Pantun Nasihat
Pantun ini ditujukan untuk seseorang ataupun untuk kalangan masyarakat. Biasanya pantun ini berisi tentang pesan moral dan pendidikan.
2. Pantun Jenaka
Pantun jenaka adalah pantun yang mengandung unsur lucu atau humor. Fungsi dari pantun ini untuk menghibur seseorang.
3. Pantun Teka-teki
Pantun teka-teki ini biasanya mengandung atau berisikan suatu teka-teki. Biasanya para pembaca akan diberikan waktu untuk menjawab.
4. Pantun Kiasan
Pantun kiasan biasanya berisi tentang suatu kiasan atau suatu peribahasa. Pantun ini digunakan untuk menyampaikan maksud secara tersirat.
Maaf Kalau Salah(。•́︿•̀。)
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban :
1. Pantun Nasihat
Pantun ini ditujukan untuk seseorang ataupun untuk kalangan masyarakat. Biasanya pantun ini berisi tentang pesan moral dan pendidikan.
2. Pantun Jenaka
Pantun jenaka adalah pantun yang mengandung unsur lucu atau humor. Fungsi dari pantun ini untuk menghibur seseorang.
3. Pantun Teka-teki
Pantun teka-teki ini biasanya mengandung atau berisikan suatu teka-teki. Biasanya para pembaca akan diberikan waktu untuk menjawab.
4. Pantun Kiasan
Pantun kiasan biasanya berisi tentang suatu kiasan atau suatu peribahasa. Pantun ini digunakan untuk menyampaikan maksud secara tersirat.
Maaf Kalau Salah(。•́︿•̀。)