Cara menentukan angka yang sama pada skala Celcius dan Fahrenheit?
iqbalirsyad20
Celcius dan kelvin : 5 Reamur : 4 Fahrenheit : 9 .. caranya menggunyakan perbandingan selisih dari titik didih dan titik lebur sebuah termometer
santikayuni
Hubungan antara C dan F adalah F=C + 32 Karena skala C sama dengan skala F, maka C=F C=C + 32 C- C=32 -C= 32 C = (32)(-) = -40°C Jadi, suatu benda yang suhunya -40°C apabila diukur dengan termometer fahrenheit menunjukkan angka -40°F
Reamur : 4
Fahrenheit : 9
..
caranya menggunyakan perbandingan
selisih dari titik didih dan titik lebur sebuah termometer
celcius & kelvin : reamur : fahrenheit
100 : 80 : 180
5 : 4 : 9
sama sama dibagi 20
semoga bermanfaat :)
F=C + 32
Karena skala C sama dengan skala F, maka
C=F
C=C + 32
C- C=32
-C= 32
C = (32)(-) = -40°C
Jadi, suatu benda yang suhunya -40°C apabila diukur dengan termometer fahrenheit menunjukkan angka -40°F