Sebuah bejana kaca (koefisien muai panjangnya = 9.10TC) pada suhu 0°C terisi penuh dengan 150 cm3 air raksa (koefisien muai ruangnya = 1,8 x 104/°C). Jika bejana dan air raksa dinaikkan menjadi 40°C maka volume air raksa yang tumpah dari bejana itu adalah ...
ini cara mengerjakannya, lihat lampiran
disoal juga ada kesalahan seharusnya koefisien muai ruangnya = 1,8 x 10⁻⁴/°C bukan 1,8 x 104/°C.
sedangkan untuk kaca koefisien muai panjang berdasarkan tabel adalah 9 x 10⁻⁶/°C
semoga dapat membantu ....