Jawaban:
Bangun ABCD dan AEFG sebangun karena:
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Pertama-tama kita harus mengetahui bahwa syarat sebangun adalah berbentuk sama dan memiliki perbandingan panjang sisi yang sama
oleh karena itu kita harus menghitung dulu panjang sisi AEFG
Panjang sisi AE adalah 12-3=9 cm
Panjang sisi EF adalah 8-2=6cm
untuk mengetahui bangun AEFG dan bangun ABCD sebangun atau tidak kita bisa membandingkan nya dengan cara berikut ini:
9/12=6/8 (Sederhanakan)
3/4=3/4
karena perbandingan sisinya sama dan bentuknya sama maka bangun ABCD dan AEFG adalah sebangun.
SEMOGA MEMBANTU!!
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban:
Bangun ABCD dan AEFG sebangun karena:
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Pertama-tama kita harus mengetahui bahwa syarat sebangun adalah berbentuk sama dan memiliki perbandingan panjang sisi yang sama
oleh karena itu kita harus menghitung dulu panjang sisi AEFG
Panjang sisi AE adalah 12-3=9 cm
Panjang sisi EF adalah 8-2=6cm
untuk mengetahui bangun AEFG dan bangun ABCD sebangun atau tidak kita bisa membandingkan nya dengan cara berikut ini:
9/12=6/8 (Sederhanakan)
3/4=3/4
karena perbandingan sisinya sama dan bentuknya sama maka bangun ABCD dan AEFG adalah sebangun.
SEMOGA MEMBANTU!!